Menu

Mode Gelap

Nasional · 5 May 2024 WIB

Pengetahuan Soal Toko Digital Diberikan Dewan Mochamad Ichsan untuk Warga Citeureup


					Pengetahuan Soal Toko Digital Diberikan Dewan Mochamad Ichsan untuk Warga Citeureup Perbesar

Bogor, Digitalstory.id – Anggota Komisi II DPRD Jawa Barat Mochamad Ichsan Maoluddin menggelar sosialisasi penyebarluasan Peraturan () nomor 15 tahun 2017 tentang Pengembangan Jawa Barat, Minggu (05/05/2024).

Berlokasi di Serangkai Coffee, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, nampak 100 orang peserta antusias mengikuti informasi yang Mochamad Ichsan sampaikan.

Politisi asal Kabupaten Bogor ini memberikan informasi kepada peserta bagaimana ketika seseorang memulai usahanya tidak perlu memiliki toko konvensional seperti kios.

ini berbasis media dan teknologi, jadi ini mendeliver informasi mengajak secara persuasif menerangkan bahwa berniaga itu tidak harus punya lapak,” ujarnya.

Lapak dagang menurut politisi PKS ini secara investasi kemungkinan perlu anggaran besar.

Baca Juga  Pasokan Listrik Upacara HUT Kemerdekaan RI Terakhir di Istana Presiden Jakarta Sukses Dikawal PLN

“Tahap awal yang penting punya captive market dari bisnis yang akan dikembangkan, misalnya produk makanan kalau sudah punya captive market misalnya ada 100 rumah yang secara taste misalnya, bisa repeat order itu kesempatan urus NIBnya, urus sertifikat halalnya, urus HAKI dan seterusnya maka dengan itu langkahnya akan mulai tersusun bisnis seperti itu modelnya,” tukas Ichsan.

Opsi lain bisa menjadi  influencer, youtuber tapi secara nyata modal untuk perangkatnya juga lumayan.

“Intinya bagi mereka ada yang memang ini jadi pengalaman baru, ternyata peluangnya besar kalau mau, contoh di Bandung jenis makanan apa yang tidak ada di Bandung, ada semua saya bilang sama di sini modelnya bahannya sama, namun di Bandung ada inovasinya yang berbeda,” sebut Ichsan.

Baca Juga  PLN Kunjungi Gereja Katedral Untuk Pastikan Kelistrikan Aman dan Andal Selama Perayaan Nataru

“Nilai taste yang beda sehingga banyak plat B itu yang main justru ke Bandung hanya sekedar mencari kaos, hanya sekedar mencari makanan, bentuk-bentuk homemade industri Kemudian kuliner dan fashion. kaos model Levi’s, misalnya padahal di sini juga banyak, ternyata branding itu perlu dikuatkan di kanal medsosnya,” sambung Ichsan.

Dalam hal ini tentu saja bagaimana peran pemerintah melalui yang sudah ada sejak zaman Gubernur Achmad Heryawan tinggal mengupdate saja untuk penyesuaian zaman.

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Redaktur

Baca Lainnya

PT Food Station Tjipinang Jaya siap Kolaborasi perkuat Ketahanan pangan Jakarta bersama Jakarta pangan Watch

4 February 2025 - 20:58 WIB

Witel Priangan Barat Berbagi: “Kenali Diri dengan Berbagi” di Rumah Azaki Gunung Putri

30 January 2025 - 07:21 WIB

EVP Telkom Regional 2 dan GM Witel Priangan Barat Lakukan Penyerahan Bantuan Program DNA untuk SMAN 1 Sagaranten

23 January 2025 - 15:57 WIB

EVP Telkom Regional 2 dan GM Witel Priangan Barat Lakukan Penyerahan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Bencana Alam di Sukabumi dan Cianjur

23 January 2025 - 15:44 WIB

PLN Kunjungi Gereja Katedral Untuk Pastikan Kelistrikan Aman dan Andal Selama Perayaan Nataru

24 December 2024 - 22:32 WIB

Sambut Natal dan Tahun Baru, PLN Pastikan SPKLU Andal di Jalur Mudik dan Destinasi Wisata

24 December 2024 - 21:29 WIB

Trending di Nasional